Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2022

Imagine War

  Teknologi Game             Pada tugas kali ini, tugas teknologi game adalah membuat konsep game dengan ketentuan seperti : Basic Interactive Design (2d, 3d, dsb) Perspective (first-person, second-person, third-person, and top-down/isometric ) Genre (RPG, FPS, dsb) Single Player / Multiplayer Saya memilih untuk membuat game 3D dengan perspektif third person dan ber genre online RPG. Pada game ini saya mengkonsep dengan Co-op yaitu bersama teman untuk melewati rintangan yang ada didalam game. Game ini menceritakan tentang seorang petani yang terlibat dalam perang dunia ke 2 dan harus menyelamatkan anak nya dari tentara Jepang. Pemain akan dibebaskan menggunakan senjata apa saja, namun uniknya pada game ini memungkinkan kita untuk menjadi witch/healer. Akan ada beberapa role yaitu witch,healer,hitman,necromancer. Witch bertugas sebagai pemberi damage besar bagi musuh, sedangkan healer bertugas untuk mensupo...